TPPS Kutim Jemput Bola Stop Stunting, Rumah Tak Layak Huni dan Jarak Kelahiran Jadi Temuan
SANGATTAPOS, KUTIM — Tingginya risiko stunting di Kecamatan Sangatta Selatan mendorong Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Kutai Timur untuk turun langsung ke lapangan. Dipimpin oleh...